Langsung ke konten utama

Postingan

Menghadiri Acara 100 Hari Wafatnya Orang Tua Salah Satu Tetangga

Postingan terbaru

Acara Pernikahan Vanes Menggunakan Adat Jawa

Acara pernikahan Vanes di Bandung, Jawa Barat. Berikut ini video Youtube yang bisa kita tonton di blog ini. Acaranya lancar, khidmat dan penuh kebahagiaan. Semoga kedua mempelai samawa ya.

Wabah Corona (COVID-19)

Wabah Corona kini melanda hampir semua negara didunia ini. Apakah virus Corona tersebut? Virus Corona atau severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2) adalah virus yang menyerang sistem pernapasan. Penyakit karena infeksi virus ini disebut COVID-19. Virus Corona bisa menyebabkan gangguan pada sistem pernapasan, pneumonia akut, sampai kematian.

Upacara Pengantin Adat Jawa Di Bandung

Pernikahan adalah sebuah upacara yang sakral, dilakukan sekali dalam seumur hidup. Jadikan momen ini menjadi sebuah momen yang tak terlupakan.  Selamat menempuh hidup baru buat yang sedang melangsungkan pernikahan.

Akhirnya, Material Cor Jalan Datang

Tahap demi tahap pengecoran jalan berjalan dengan lancar. Perataan jalan, pemasangan begisting, adalah tahap awal sebelum datangnya bahan material. Tahap ini memakan waktu 2 hari pengerjaan. Agar didapatkan hasil ketinggian cor yang rata. Dimulai tanggal 05 Nopember 2019. Kedatangan material pengecoran jalan akhirnya satu demi satu berdatangan secara bertahap. Dihari ke 2 pada saat perataan jalan dan pemasangan begisting.  Split, yang paling awal datang. Pagi, 06 Nopember 2019 sekira pukul 07:30 sudah diturunkan dari truk. 2 truk split untuk kebutuhan tersebut. Sembari menunggu material pasir, proses perataan jalan serta pemasangan begisting berlanjut. Kedatangan pasir selepas waktu magrib. Tempat yang jauh menjadi kendala utamanya selain memang jalanan yang juga macet. Ahhh... Semoga pengerjaan pengecoran jalan ini berjalan sesuai rencana dan lancar hingga selesai.

Menentukan Ukuran, Biaya-biaya, Banyak Kubikasi Pengecoran Jalan.

Berikut Perhitungan yang saya buat menggunakan editor MS Excel. Penampakan low resolution Kali ini saya buat perhitungan luasan target cor, biaya-biaya, dan kubikasi dari cor nya. Semoga membantu teman-teman khususnya di Blok PQ. Penampakan standard resolution

Semangat Kebersamaan Membangun Lingkungan

Kondisi jalan sebelum dicor Hai hai hai.... Assalamu'alikum Warahmatullohi Wabarokatuh... Salam sejahtera bagi kita semua, semoga awal hari ini adalah awal hari yang penuh barokah bagi kita semua. Pada postingan pertama ini, izinkan saya untuk memulai dengan sebuah salam, senyuman dan tentunya do'a agar kita selalu dalam lindungan-Nya, selalu diberkahi, dan dihindarkan dari segala keburukan. OK lanjut... Blog ini saya buat bukan tanpa alasan, namun tentunya ada hal yang mendasari sehingga terciptanya blog ini.  OK lanjut... Dilingkungan RT tempat tinggal kami, tengah diadakan penggalangan dana untuk pengecoran jalan. Ini berawal lebih dari setahun yang lalu. Yang mana ketua RT kami mempunyai rencana untuk mengecor jalan perumahan kami. Karena kami tinggal di komplek (perumahan), tentunya akses jalan yang belum dicor sangatlah tidak baik untuk kesehatan mata (dipandang gimana.... gitu...). Tentunya sangat memprihatinkan jika rumah-rumah yang ada sudah tersus